Fungsi.info – Pada waktu 20 tahun yang lalu tidak banyak orang yang mengenal senam yoga, saat ini senam yoga lebih familiar dan digemari banyak orang. Sanggar yoga hampir bisa kita temui di sekitar kita. Walaupun penggemar senam yoga masih terbatas pada kalangan middle end, namun senam yoga tetap mempunyai penggemar tersendiri. Kata Yoga sebenarnya berasal dari bahasa Sansakerta, “Yuj†yang berarti penyatuan. Penyatuan dalam hal ini
Definisi Creatine dan Pengertiannya
Fungsi.info – Creatine merupakan sejenis asam amino yang secara alami terdapat di dalam tubuh dan tersimpan sebagian besar di dalam jaringan otot manusia. Melalui 3 macam asam amino yaitu arginin, glisin dan metionin, Creatine sebanyak 1-2 gram per hari secara alami akan di sintesis di dalam hati dan ginjal. Total jumlah creatine yang dapat tersimpan di dalam tubuh adalah sekitar 0.17% dari total berat badan (120 gram untuk individu dengan berat badan 70 kg). Dari total jumlah tersebut, sekitar 95%-nya akan tersimpan di dalam jaringan
Fungsi Stetoskop dan Sejarahnya
Fungsi.info – Stetoskop berasal dari bahasa Yunani “stethos = dada dan skopeein = memeriksa “ adalah sebuah alat medis akustik untuk memeriksa suara dalam tubuh. Alat ini banyak digunakan untuk mendengar suara jantung dan pernapasan, meskipun alat ini juga digunakan untuk mendengar intestine dan aliran darah dalam pembuluh darah.