Fungsi Bearing

Fungsi BearingBearing adalah suatu komponen yang berfungsi untuk mengurangi gesekan pada machine atau komponen-komponen yang bergerak dan saling menekan antara satu dengan yang lainnya.

Bila gerakan dua permukaan yang saling berhubungan terhambat, maka akan menimbulkan panas. Hambatan ini dikenal sebagai gesekan (friction). Gesekan yang terus menerus akan menyebabkan panas yang makin lama semakin

Read more

Pengertian Bakteri dan Fungsinya

Pengertian Bakteri dan FungsinyaBakteri  merupakan organisme mikroskopis yang sering kita temui dalam kehidupan sehari hari. Di dalam tubuh kita terdapt ribuan bahkan bisa sampai jutaan bakteri. Di dalam 1 liter susu terdapat 100 juta bakteri. Bisa dibayangkan bagaimana cepatnya pertumbuhan dari bakteri. Bakteri bisa membelah menjadi 2 pada waktu 20 menit, jadi dalam 1 jam bakteri bis membelah sebesar 23.

Read more

Fungsi Kambium bagi Tumbuhan

Fungsi Kambium bagi TumbuhanKambium merupakan jaringan Meristem Sekunder pada tanaman Dikotil yang berperan penting dalam membesarnya organ .

• Jaringan meristem sekunder adalah jaringan meristem yang berasal dari jaringanmeristem primer yang melakukan defrensiasi dan spesialisasi
• kambium merupakan jaringan dewasa namun mempunyai kemampuan totipotensi lagi

Fungsi Kalium bagi Tubuh Manusia

Fungsi Kalium bagi Tubuh ManusiaKALIUM atau potassium sangat penting bagi sistem saraf dan kontraksi otot. Kalium juga dimanfaatkan oleh sistem saraf otonom (SSO), yang merupakan pengendali detak jantung, fungsi otak, dan proses fisiologi penting lainnya.

Kalium ditemukan di hampir seluruh tubuh dalam bentuk elektrolit dan banyak terdapat pada saluran pencernaan. Sebagian besar kalium tersebut berada di dalam sel, sebagian lagi terdapat di luar sel. Mineral ini akan berpindah secara teratur dari dan

Read more