Fungsi Sinar X dan Manfaatnya

Fungsi Sinar X dan ManfaatnyaFungsi.info – Sinar X atau X-ray adalah salah satu alat yang dapat memancarkan sinar elektromagnet. Sinar-X ini mempunyai bentuk yang serupa dengan sinar cahaya biasa, inframerah dan gelombang radio.

Yang membedakan sinar x dengan cahaya biasa adalah dari segi panjang gelombangnya. Sinar-X mempunyai gelombang yang pendek berukuran 10-7 hingga 10-9.

Read more