Manfaat Buah Delima bagi Kesehatan

Manfaat Buah Delima bagi KesehatanBuah delima atau dikenal dengan nama latin Punica granatum, adalah buah berbentuk bulat dengan biji berwarna merah. Buah delima ini merupakan buah asli Asia Tenggara yang menjadi populer di seluruh dunia karena memiliki kandungan gizi yang baik.
Meskipun kebanyakan buah ini berwarna merah, tetapi ada juga yang berwarna kuning. Delima memiliki sekitar

Read more

Fungsi Protein dan Manfaatnya bagi Tubuh

Fungsi Protein dan Manfaatnya bagi TubuhManfaat protein untuk tubuh sangat besar. Kandungan protein dalam tubuh manusia mencapai 1/6 dari berat tubuh manusia. Protein sangat penting untuk perkembangan setiap sel dalam tubuh dan juga untuk menjaga kekebalan tubuh.

Sebagai salah satu gizi yang sangat dibutuhkan oleh manusia, protein sangat penting di masa pertumbuhan. Asupan protein yang cukup juga dapat membantu dalam proses penyembuhan luka, regenerasi sel hingga mengatur kerja

Read more

Fungsi dan Cara Kerja Jantung Manusia

Jantung merupakan organ penting dan vital peranannya di dalam tubuh manusia. Kenapa demikian ? hal ini disebabkan karena jantung berfungsi sebagai alat pemompa darah yang memompakan darah keseluruh tubuh. Bayangkan jika jantung tidak dapat memompakan darah ? pasti darah tidak akan bisa menyebar keseluruh tubuh, dan efeknya tidak ada oksigen dan nutrisi yang disebarkan keseluruh tubuh sebab darah membawa oksigen dan nutrisi yang dibutuhkan tubuh. Oleh sebab itu jantung amatlah penting peranannya di dalam tubuh.

Read more