Fungsi Velg pada Motor

Fungsi Velg pada MotorFungsi.info – Sebenarnya velg motor mempunyai beberapa fungsi selain dari fungsi utamanya sebagai sarana penggerak motor untuk bisa maju ataupun mundur. Fungsi tiap velg tergantung dari jenis velg akan digunakan untuk apa motor tersebut, apa hanya untuk kegiatan sehari hari, untuk balap motor atau hanya untuk modifikasi agar motor kelihatan lebih keren.

Read more

Fungsi Sistem Pendingin Pada Sepeda Motor

Fungsi Sistem Pendingin Pada Sepeda MotorFungsi.info – Mesin adalah suatu alat yang mengubah energi panas menjadi energi gerak , apabila mesin itu bekerja secara terus menerus maka akan menghasilkan panas yang luar biasa, oleh karena itu mesin membutuhkan pendingin agar mesin tidak over heat dan tetap pada suhu kerja ( 0 ­- 450°C). Sistem pendinginan pada sepeda motor yang sering dipakai ada dua jenis,

Read more

Sejarah Asal Mula Sepeda Motor

Sejarah Asal Mula Sepeda MotorFungsi.info – Sepeda motor pertama di buat oleh ahli mesin Jerman Gottlieb Daimler tahun 1885 ketika dia memasang sebuah mesin dengan pembakaran sempurna pada sebuah sepeda kayu yang dia desain sendiri. Sepeda tersebut memiliki empat roda, termasuk dua roda tambahan (seperti roda pada sepeda anak-anak). Putra Daimler menjadi orang pertama yang mengendarai sepeda motor ketika dia mencoba kreasi

Read more

Fungsi dan Manfaat Helm Bagi Pengguna Motor

Memang aneh jika ada orang yang selalu menolak memakai helm standar dalam mengendai sepeda motor di jalan raya. Padahal helm itu tidak lain dan tidak bukan adalah untuk kebaikan si pengendara sepeda motor itu sendiri. Korban terus berjatuhan akibat cedera kepala yang terjadi saat kecelakaan, sehingga memaksa pemerintah untuk mewajibkan setiap pengendara sepeda motor untuk memakai helm yang baik untuk perjalanan jarak jauh maupun jarak pendek. Tidak hanya untuk tujuan perlindungan atau proteksi saja, namun juga untuk tujuan estetika si pemakai helm.

Read more